mengamankan komputer dari virus

Sistem Operasi saat ini dicemaskan dengan adanya berbagai macam jenis virus, yang selalu keluar masuk, itu semua karena kurang waspadanya kita terhadap media yang terhubung ke komputer kita hehe..

namun ada salah satu software yang mampu mencegah adanya virus bersarang di sistem komputer kita, namanya deep freeze. salah satu kehandalan software ini adalah mengembalikan sistem seperti semula bagai komputer yang baru diinstall. tak ada satupun system lain yang mengganggu.

lebih jelasnya tentang cara kerja deep freeze adalah sebagai berikut

  1. Komputer yang di install OS baru hendak nya jangan ada media lain yang terjangkit virus untuk dihubungkan di komputer
  2. Deep freeze ini segera di install pada komputer yang sistemnya masih murni
  3. Deep freeze perlu dikonfigurasi pada partition mana yang akan diaman kan sistemnya
  4. Setelah ditentukan sistemnya maka deepfreeze akan melindungi sisytem dari kerusakan
    misalnya partition C: yang ada system operasinya
  5. Nah partition tersebut tetep akan dijaga oleh deepfreeze dari kerusakan
  6. Ketika ada problem, misal virus masuk ke C: komputer hanya direstart atau booting ulang untuk mengembalikan seperti semula, tanpa ada sistem yang rusak
  7. Tiada system yang sempurna selama itu semua buatan manusia :D
  8. Hati - hati untuk menaruh data agar tidak hilang, dengan kata lain data jangan sekali kali ditaruh pada partition yang ada deep freezenya agar tidak hilang

Software ini bisa dicari di mesin pencari web, selamat mencoba

Tidak ada komentar: